cara begini simak baik-baik ya...
1. anda tulis semua kode html yang ingin anda masuk ke artikel.
2. lalu anda ganti/replace kode-kodenya,,,untuk memudahkan pekerjaan anda gunakan menu edit replace, kemudian pada kotak yang muncul masukkan kode yg akan direplace pada kolom "Find what" trus masukkan kode pengantinya pada kolom "Replace with"trus tekan tombol Replace All.
Nah kode yang harus anda ganti adalah...
karakter | notaris | keterangan |
< | < | kurung runcing terbuka |
> | > | kurung runcing tertutup |
& | & | tanda dan |
" | " | tanda kutip ganda |
± | ± | tanda plus minus |
spasi | tanda spasi | |
© | © | tanda hak cipta (copyright) |
® | ® | Tanda terdaftar (Registered) |
3. kalo anda ingin membuat posting yang menyajikan banyak kode-kode yang harus anda tulis, menganti satu demi satu kode akan sangat melelahkan.
anda bisa memanfaatkan situs-situs yang menyediakan tools untuk meng-encode kode html. anda bisa buka http://centricle.com/tools/html-entities, lalu tuliskan atau copy paste kode-kode yang ingin anda masukan dalam artikel, kemudian masukan kedalam kotak yang disediakan, tekan tombol "Encode".
copy kode dalam kotak tadi dan anda masukan dalam postingan anda. selesai sudah,,,!!!
0 comments:
Post a Comment